Halaman

Jumat, 04 Februari 2011

Jadikan aku



Hembusan Angin Hempaskan Lara
Mainkan Waktu Tak Terlalui
Ujung Tak Tampak Batas
Jadikan Aku Makhluk Bebas

Harapan Hati Musnah
Tinggalkan Puing Runtuhkan Jiwa
Jadikan Aku Orang Asing

Meremukkan Jiwa
Menghantui Angan
Jadikan Aku Orang Bodoh

Jalani Hidup Memakai Topeng
Jauhi Kenyataan Terpampang
Jadikan Aku Bangkai Berjalan

Bernyawa Tak Punya Rasa
Berjalan Seakan Tak Memandang
Bercanda Tak Hilangkan Duka
Jadikan Aku Hampa Selamaya.............

Tidak ada komentar:

Posting Komentar